Cara Install Aplikasi SIMPEG Kemenkumham di Smartphone
SIMPEG Kemenkumham - adalah aplikasi web yang digunakan untuk menginput kinerja pegawai dan memonitor segala aktifitas yang menyangkut kepegawaian. Aplikasi ini juga digunakan untuk absensi kehadiran, nah bagi anda yang baru pertama kali tahu dan akan menginstallnya ada baiknya mengikuti tutorial dibawah ini:
Cara Install Aplikasi SIMPEG Kemenkumham di Smartphone
1. Buka playstore / apps store lalu search SIMPEG Kemenkumham > kemudian pilih tombol install.
2. Klik Accept pada setiap akses yang diminta oleh SIMPEG untuk memudahkan nantinya.
3. Jika sudah terinstall klik open.
4. Masukan NIP anda beserta password yang telah diberikan oleh pihak kepegawaian.
5. Apabila berhasil, maka akan muncul tampilan dashboard > pilih kinerja.
6. Klik jurnal harian. Dan isilah kegiatan anda.
Demikian Cara Install Aplikasi SIMPEG Kemenkumham di Smartphone. Semoga bermanfaat dan jangan lupa untuk share via medsos.
Posting Komentar